Cara Mengetahui Link Blog Kita Dipasang Di Blog Lain. Hai sobat blogger, kali ini Science And Education akan membagikan tips untuk mengetahui siapa saja yang menanamkan link website kita pada websitenya.
Tukar link sudah menjadi hal biasa di kalangan para blogger. Tidak ada salahnya Admin mencoba share, sebab ada salah satu pengunjung yang bertanya bagaimana caranya. Membahas mengenai saling tukar link, hal tersebut dimaksudkan untuk saling meningkatkan page rank blog masing-masing. Biasanya memasang link sahabat menggunakan blogroll atau mempersingkatnya dengan textarea. Karena terlalu banyaknya sahabat-sahabat yang kita ajak bertukar link, maka kita lupa siapa saja yang memasang link blog kita di blog lain.
Nah…. untuk mengetahui siapa saja yang memasang link blog kita di blog lain, berikut ada sedikit trik yang sangat-sangat mudah.
1. Buka halaman pencarian google.
2. Masukan keyword seperti di bawah ini dalam kotak pencarian google (tanpa tanda petik). Silakan ganti tulisan yang berwarna hijau dengan alamat blog masing-masing.
“link:http://aurigamaulana.blogspot.com/”
3. Kemudian tekan tombol [Search] atau [Telusuri].
Maka akan ditampilkan daftar-daftar blog yang memasang link kita, jika masih kurang yakin silahkan klik salah satu hasil pencarian. Apakah benar di blog itu terdapat link kita.
Demikianlah Cara Mengetahui Link Blog Kita Dipasang di Blog Lain. Semoga bermanfaat.
mantap gan, langsung ta cobain gan, makasih gan
ReplyDeleteSilakan mas.
ReplyDeletebaru tahu nih bisa pakai cara ini... thanks
ReplyDeletelangsung meluncur ke TKP sob...
ReplyDeleteudah tak coba tapi malah ndak bisa :-(
ReplyDeleteKalau tidak ada, berarti tidak ada blog yang ngelink ke blog anda.
ReplyDeletecara membuat link bisa dengan saling bertukar link dan memasang di blog masing2.
saya pun belum pernah meminta tukar link.
ijin sedot gan
ReplyDeleteIkut Nyimak
ReplyDelete